Jumat, Oktober 10, 2025

Artikel Populer

Berita Foto

Semarak Green Property Awards 2016

10-tamansari-cyber-bogor-green-property-awards-2016
Tamansari Cyber Residence menerima Green Property Awards (GPA) 2016 kategori Green Infrastructure-Small Scale Housing Estate. Perumahan di Kota Bogor ini dikembangkan dengan konsep smart estate. Koneksi internet menjadi nilai jual selain panorama hijau dan indah di kaki Gunung Salak. Setiap rumah dapat dikontrol secara digital dari gawai pintar (smart home) dan  penghuni bisa bekerja dari atau di rumah dengan nyaman. ANugerah GPA 2016 diterima Agung Saladin, Direktur PT Wika Realty.

Rekomendasi untuk Anda

Artikel Terkini